Bukan Kefakiran tetapi kemegahan dunia yang membinasakan
“Demi Allah, bukanlah kefakiran (dan kemiskinan) yang aku khawatirkan atas kalian, tetapi aku justru khawatir kalau-kalau kemegahan dunia yang kalian dapatkan sebagaimana yang diberikan kepada orang-orang sebelum kalian. Lalu kalian bergelimang dalam kemewahan itu sehingga binasa sebagaimana mereka bergelimang dan binasa pula”.
(Imam Bukhari)